Posted inStory
SINGAPORE AIRSHOW: Highlight Foto-Foto Pameran Sesi Publik
Pameran Kedirgantaraan terbesar di Asia, Singapore Airshow tahun ini, telah ditutup pada Minggu (21/2/2016). Pameran ini tercatat dijubeli lebih dari 80.000 pengunjung dalam dua hari.