Posted inStory
Perkuat Navigasi, AirnNav Investasi Rp2,2 Triliun
Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia atau AirNav Indonesia menginvestasikan Rp2,2 triliun salah satunya…
Alarm peringatan bahaya tabrakan TCAS (traffic collision avoidance system) pesawat Garuda Indonesia GA340 ternyata sempat berbunyi saat pesawat mendekati Lion Air JT960 di langit Bali, Rabu lalu. Garuda pun sempat bermanuver avoidance.
Ilusi visual pada mata manusia seringkali membuat seorang penumpang pesawat merasa seakan-akan jarak antara kedua pesawat sangat dekat dan berpotensi tabrakan.
Pesawat Garuda Indonesia GA 340 Surabaya-Denpasar dikabarkan hampir bertabrakan dengan pesawat Lion Air JT 960 Bandung-Denpasar di langit Denpasar, Bali, Rabu (10/2/2016) sekitar pukul 14.00 WITA.