Suasana Haru Warnai Penerbangan Perdana dari Zaventem
Satu pesawat Brussels Airlines lepas landas dari Zaventem, Brussels, Belgia, menuju Kota Faro, Portugal, Minggu (3/4/2016) menjadi pesawat yang melakoni penerbangan perdana sejak bandara itu dihantam Selasa (22/3/2016) lalu.