Oktober, ICAO Audit Standar Keselamatan Penerbangan Indonesia
Kementerian Perhubungan mengungkapkan International Civil Aviation Organization akan melakukan terhadap audit standar keselamatan penerbangan Indonesia mulai Oktober 2017 mendatang.
Kementerian Perhubungan mengungkapkan International Civil Aviation Organization akan melakukan terhadap audit standar keselamatan penerbangan Indonesia mulai Oktober 2017 mendatang.
Utusan Khusus Menteri Perhubungan untuk Dewan Organisasi Penerbangan Sipil Internasional (International Civil Aviation Organization/ICAO) Indroyono Soesilo menggalang dukungan pencalonan Indonesia sebagai Anggota ICAO periode 2016-2019 dari negara-negara Afrika.
Indonesia meraih setidaknya dukungan 25 negara berkembang dalam pemilihan anggota Dewan Organisasi Penerbangan Sipil Internasional (ICAO) periode 2016-2019.
Indonesia menawarkan pelatihan gratis di bidang penerbangan sipil kepada negara-negara berkembang sebagai upaya mendapatkan dukungan menjadi Anggota Dewan International Civil Aviation Organization (ICAO) 2016-2019.
Pengamat Penerbangan Gerry Soejatman menilai insiden tabrakan pesawat antara pesawat Batik Air jenis Boeing 737-800 registrasi PK-LBS dan pesawat Transnusa jenis ATR registrasi PK-TNJ, Senin (4/4) malam, tidak mempengaruhi secara ngsung penilaian Organisasi Penerbangan Sipil Internasional (ICAO).