Tiket Pesawat Domestik Tembus Rp10 Juta, Kemenhub Janji Inspeksi Operator
Menteri Perhubungan Ignasius Jonan mengaku belum menerima laporan langsung terkait lonjakan harga tiket pesawat rute Jayapura-Jakarta yang mencapai Rp10 juta.
Menteri Perhubungan Ignasius Jonan mengaku belum menerima laporan langsung terkait lonjakan harga tiket pesawat rute Jayapura-Jakarta yang mencapai Rp10 juta.
Menteri Perhubungan (Menhub) Ignasius Jonan menegaskan tidak akan memberikan tambahan izin slot penerbangan menjadi 76 slot per jam di Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta), Tangerang, Banten saat periode mudik Lebaran tahun ini.
Menteri Perhubungan Ignasius Jonan minta Badan Pengusahaan Batam merenovasi terminal Bandara Internasional Hang Nadim Batam yang dinilai saat ini sudah ketinggalan dan terkesan semrawut dibandingkan sejumlah bandara baru.
Sriwijaya Air Group, perusahaan induk maskapai Sriwijaya Air dan NAM Air, membenarkan adanya pengurangan rute dan frekuensi terbang selama musim sepi penumpang saat Ramadan. Namun mereka menegaskan pengurangan itu atas permintaan sendiri dan bukan karena mendapat sanksi dari Kementerian Perhubungan (Kemenhub).
Sudah jatuh ketimpa tangga, begitulah agaknya kondisi yang bisa menggambarkan Lion Air tahun ini. Berbeda dengan sejumlah maskapai yang mendapatkan izin mengoperasikan penerbangan tambahan (extra flight), Lion Air tidak memperoleh izin tersebut pada musim Lebaran 2016 ini.
Manajemen Indonesia AirAsia mengaku sudah menerima informasi resmi terkait penangguhan bersyarat pemberlakuan sanksi pembekuan ground handling dari Kementerian Perhubungan (Kemenhub).