Posted inOur Plane
Mengapa Mesin Pesawat Kian Besar?
Pada pandangan pertama, mesin jet komersial mungkin terlihat seperti sebuah benda yang aneh. Hampir segala sesuatu di pesawat terus mengecil dan lebih ramping selama bertahun-tahun. Namun, mengapa mesin malah tambah besar?